Cara Menghilangkan Garis Bawah Warna Merah dan Hijau Pada Microsoft Word

- November 21, 2014
Pada saat kita mengetik sebuah dokumen sering kali kita melihat ada garis-garis yang berwarna merah dan warna hijau di bawah huruf atau angka. Tahu kah Anda apa maksud garis merah dan hijau tersebut ? Secara default, pengaturan bahasa yang digunakan pada komputer biasanya menggunakan bahasa Inggris, sehingga Microsoft Word akan mengacu pada ejaan dan tata bahasa dalam Bahasa Inggris. Jika ada ejaan yang tidak sesuai, maka kata akan digaris bawahi berwarna merah, sedangkan jika ada susunan kata yang tidak sesuai dengan tata bahasa, maka kata akan digaris bawahi berwarna hijau.
Contoh Baris Bawah Warna Merah & Hijau
Contoh Baris Bawah Warna Merah & Hijau
Kebanyakan orang tidak suka dengan garis-garis yang berada di bawah tulisan tersebut, termasuk juga saya sendiri. Tapi jangan khawatir karena saya akan membagikan Cara Menghilangkan Garis-Garis Tersebut. Caranya pun sangat mudah dan simpel saja.

1. Klik English (U.S.), letaknya di bawah.
Klik English (U.S.)
Klik English (U.S.)
2. Ubahlah English (U.S.) menjadi Indonesian.
3. Klik "Set As Default" maka akan muncul tulisan 
"Do you want to change the default Language to Indonesian ?
This Canghe will affect all new documents based on the NORMAL tempalte." klik "Yes" kemudian klik "OK".
Ubah English menjadi Indonesian
4. Akhirnya sudah tidak ada lagi garis-garis yang berwarna merah dan hijau tadi.
Untuk pertannyaan jika tetap saja tidak ada perubahan silakan komentar di bawah. 
Jonni Mulyawan

Menulis adalah salah satu cara saya menggunakan waktu luang.

RELATED POSTS

Next article
« Prev Post
Previous article
Next Post »

2 Komentar

YOGI ANDRIAN 23 November, 2014

work !!! thanks tutorial nya
padhal dulu bingung -_- Buat tugas sekolah !!

Billz Share 23 November, 2014

Bermanfaat banget gan.. makasih buat tutornya (y)

Harap tidak memasang live link maupun no live link. Jika komentar Anda mau di tampilkan !
Emoticon