Cara Memasang Widget User Online Melayang di Kanan atua di Kiri Blog

- Juli 29, 2014
Sekarang banyak sekali widget user online di blog orang ada yang warna biru, merah hitam, bergambar, ada yang klasik, melayang ke sebelah kiri blog, melayang ke sebelah kanan blog dan masih banyak lagi. tapi saya juga mau berbagi tentang salah satu dari yang saya tulis di atas antara lain ke sebelah kanan blog dan ke sebelah kiri blog. menarik kan 'ya kalau sudah enggak sabar ya silahkan baca postingannya jangan ragu-ragu.

1. Buka www.blogger.com

2. Klik Tata Letak di blog yang akan kamu pasangi widget weather



3. Klik Tambah Gadget
4. Cari HTML/Java Script lalu di klik

5. Paste kode script salah satunya di bawah ini ke konten jangan pasang dua-duanya nanti loading  blog kamu jadi lama.

Melayang sebelah kanan
<script id="_wauxy3">var _wau = _wau || []; _wau.push(["tab", "7enscrlmg4tj", "xy3", "right-middle"]); (function() {var s=document.createElement("script"); s.async=true; s.src="http://widgets.amung.us/tab.js"; document.getElementsByTagName("head")[0].appendChild(s); })();</script>


Melayang sebelah kiri
<script id="_wauxy3">var _wau = _wau || [];_wau.push(["tab", "7enscrlmg4tj", "xy3", "left-middle"]);(function() {var s=document.createElement("script"); s.async=true;s.src="http://widgets.amung.us/tab.js";document.getElementsByTagName("head")[0].appendChild(s);})();</script>


6. Klik simpan "selesai" lihat blog kamu pasti berhasil

Demikian tentang widget blog yang dapat saya bagikan tentang Cara Memasang Widget User Online Melayang di Kanan atua di Kiri Blog, semoga berhasil, bermanfaat buatmu dan selamat mencoba !!


Jonni Mulyawan

Menulis adalah salah satu cara saya menggunakan waktu luang.

RELATED POSTS

Next article
« Prev Post
Previous article
Next Post »

0 Komentar

Harap tidak memasang live link maupun no live link. Jika komentar Anda mau di tampilkan !
Emoticon