Merubah Suara Winamp Menjadi Nge-BASS

- September 04, 2015
Jika Anda salah satu penyuka musik pasti kenal dengan yang namanya aplikasi Winamp. Aplikasi Winamp merupakan aplikasi untuk mendengarkan musik. Aplikasi Winamp sangat disukai para pendengar musik karena memiliki banyak kelebihan, salah satunya adalah pengaturan pada Equalizernya dan DFX yang bisa membuat musik yang kita dengarkan menjadi lebih enak didengar dan nge-bass. Equalizer adalah alat yang dapat digunakan untuk menyamakan suara speaker mendekati sumber aslinya atau mengembalikan suara speaker seperti suara aslinya.
Merubah Suara Winamp Menjadi Nge-BASS

Cara Supaya Musik di Winamp Menjadi Nge-Bass:

1. Dengarkan musik melalui Winamp.
2. Klik View pada menu kemudian klik Equalizer.
3. Setting Equalizer dan DFX-nya seperti gambar dibawah ini jangan lupa klik ON (Klik untuk Memperbesar gambar).
Merubah Suara Winamp Menjadi Nge-BASS
(!) Setiap lagu memiliki BASS yang berbeda-beda, jadi tidak semua lagu cocok pada pengaturan Equalizer ini. Untuk mengatasinya kamu tidak terlalu khawatir untuk mengatur semua Equalizer-nya, yang penting adalah Preamp-nya.
Yang disebut Preamp:
Merubah Suara Winamp Menjadi Nge-BASS
(+) Mohon maaf jika Pengaturannya tidak sesuai dengan yang Kamu inginkan.

Demikian artikel ini, semoga bermanfaat untuk Anda.
TAGS :
Jonni Mulyawan

Menulis adalah salah satu cara saya menggunakan waktu luang.

RELATED POSTS

Latest
Previous article
Next Post »

2 Komentar

Ibrahim 01 Oktober, 2015

Saya coba ya mas, dan salam kenal :D

Jonni 02 Oktober, 2015

Iya mastah. Salam kenal juga, makasih udah berkunjung disini :D

Harap tidak memasang live link maupun no live link. Jika komentar Anda mau di tampilkan !
Emoticon